Senin, 10 Maret 2014

SIAPAPUN TAKKAN SANGGUP MENGATASI PEKERJAAN BESAR SEBELUM SANGGUP MENAKLUKAN DIRI SENDIRI

SIAPAPUN TAKKAN SANGGUP MENGATASI PEKERJAAN BESAR SEBELUM SANGGUP MENAKLUKAN DIRI SENDIRI

Aku menengok sahabatku yang tergeletak sakit di rs Dia mencoba bunuh diri dengan minum racun karena frustasi
     
Padahal dialah yang paling bertekun dalam berdoa dari yg lain yg paling penuh dalam menaruh harapan padanya yg paling mula melangkah dalam ketaatan selagi yang lain mendengar firman atau sekedar membacanya

kemana semua yg kukagumi menghilang padahal dialah yg paling mudah tersentuh dan paling mudah menangis atas ketiakadilan dan penindasan dia ingin menjadi pembela  silemah dia punya pekerjaan besar untuk itu

kemana perginya semua yg membuatku ingin menirunya   

 aku duduk disampingnya dengan berjuta rasa yang berkecamuk dalam dada aku harus berkata apa tuk pulihkan harus bersikap bagaiman tuk menguatkanya

akhirnya kubisikan ketelinga jiwanya pelanlah dalam berjalan jangan tergesa Siapapun tidak akan sanggup menyelesaikan pekerjaan besar sebelum sanggup mengatasi dirinya



Tidak ada komentar:

Posting Komentar